Review & Harga Mesin Cuci Sanken 2 Tabung TW-9773MR 7,5Kg

Meski membeli mesin cuci dengan kualitas baik, perawatan juga sangat dibutuhkan untuk membuat mesin bertahan lama dan tidak mudah rusak. Melalui perawatan rutin pula, kinerja mesin akan lebih stabil dan optimal misal dengan mesin cuci Sanken 2 tabung TW-9773MR.

Ada banyak komponen pada mesin yang mesti rutin dibersihkan, salah satunya adalah water filter. Water filter berfungsi sebagai penyaring dan penghilang kontaminan pada air sehingga menjadi lebih baik.

Air tersebut nantinya akan dialirkan untuk mencuci sehingga pakaian tak hanya bersih dari noda tapi juga steril.

Fitur dan Spesifikasi

Tips Membersihkan Water Filter untuk Mesin Cuci Sanken 1 Tabung TW-9773MR

Perangkat ini kerap bermasalah pada penyumbatan saringan akibat kotoran yang terlalu banyak. Kondisi tersebut akan menghambat proses filter air secara keseluruhan hingga air tidak bisa dibersihkan secara maksimal.

Kondisi air bersih secara terus menerus dibutuhkan, terutama pada jenis mesin cuci otomatis. Proses pembersihannya pun mudah, Anda cukup memastikan menutup kran saluran air sebagai penghubung ke mesin cuci. Selanjutnya, longgarkan selang inlet hingga lepas.

Jika lepas maka water filter sudah terlihat, tarik bagian tersebut hingga lepas lalu gosok dan bersihkan dengan air mengalir seperti biasa hingga bersih. Keringkan sebentar lalu pasang kembali ke tempatnya.

Baca juga: Harga Mesin Cuci 1 dan 2 Tabung Hari ini

Ada banyak manfaat yang bisa diperoleh dengan rutin membersihkannya, seperti melancarkan saluran air saat proses mencuci dan membuat hasil cucian lebih maksimal. Rutin membersihkan juga akan menghindarkan pengguna dari kotoran yang bisa terkontaminasi dengan kain jika melekat pada kulit.

Untuk mesin cuci Sanken misalnya, karena dibekali dengan nano water filter yang bekerja maksimal, maka dibutuhkan pula pembersihan. Fitur lain seperti X-Tor technology dan low watt juga membantu pengguna hemat energi.

Galeri

Sanken TW-9773MR memiliki kapasitas 7.5 kg, kapasitas tersebut menunjukkan jika kinerja mesin dalam waktu lama sehingga perlu perawatan di setiap komponennya terutama water filter.

Harga

Untuk bulan ini, mesin cuci Sanken 2 tabung TW-9773MR dibanderol Rp 1.780.000.

Baca juga: Review Harga Mesin Cuci Sanken 2 Tabung TW-8650MR 7Kg