Harga Mesin Cuci Panasonic NA-W86BBZ 7 Kg 2 Tabung

Spin speed merupakan salah satu komponen penting dalam pengaturan mesin cuci. Tujuannya, untuk mengatur kecepatan putar per menit pada tabung menggunakan perhitungan rpm. Lalu, bagaimana menentukan spin speed ideal termasuk jika menggunakan mesin cuci Panasonic NA-W86BBZ?

Memahami perhitungan spin speed sebenarnya mudah, misal saja pada jenis mesin cuci dengan spin speed 680 rpm, maka mesin tabung akan berputar sebanyak 680 kali dalam satu menit. Seperti mesin biasa, setelah tahap pencucian maka akan masuk ke proses pembilasan dan pengeringan.

Baca juga: Review & Daftar Harga Mesin Cuci 1 dan 2 Tabung Bulan ini

Air kemudian akan dikeluarkan untuk menghabiskan sisa air pada pakaian sehingga siap untuk dijemur. Dengan begitu, semakin tinggi rpm pada tabung maka semakin kering pula pakaian tersebut. Anda bisa melihat spesifikasi mesin sesaat sebelum membeli dengan mengecek rpm pada spin speed.

Berapa Spin Speed Ideal untuk Mesin Cuci

Jika sudah mengetahui fungsi dan cara kerja spin speed, berikutnya adalah mengatur spin pada jenis pakaian yang dicuci. Khusus mesin cuci otomatis, spin biasanya akan diatur otomatis dan tergantung pada jenis kain dan beratnya. Contoh saja jenis kain wool atau cotton, mesin akan menyesuaikan spin speed agar kain tersebut tidak rusak.

Sistem pada dasarnya akan bekerja tergantung tipe pakaian dan program pencucian yang sudah diatur sebelumnya. Untuk kain wool misalnya angka spin berkisar 600-800 rpm. Apabila memilih synthetic maka putaran lebih cepat antara 800-1000 rpm. Kecepatan selanjutnya lebih tinggi khusus cotton dengan kisaran 900-1400 rpm.

Galeri

Perlu diketahui, jika memang mesin tersebut awet maka spin speed tinggi tak begitu dibutuhkan. Pun jika ingin memperhatikan spin maka pilih di kisaran 1200-1400 rpm agar maksimal. Rata-rata mesin untuk ukuran tersebut masih terjangkau sehingga patut dipilih.

Untuk itu, Anda bisa memilih Panasonic NA-W86BBZ dengan speed hingga 1400 rpm. Kecepatan ini sangat ideal untuk keperluan mencuci cepat dan bersih bagi seluruh anggota keluarga.

Spesifikasi Mesin Cuci Panasonic NA-W86BBZ

Adapun spesifikasi lain dari mesin cuci ini yaitu:

  • Kapasitas maksimal 7 kg
  • Kapasitas pengering 5.5 kh
  • Dimensi (WxDxH) 791 x 525 x 1.023
  • Wash performance power 130 watt
  • Spin speed 140 rpm
  • Wash methode whirpool

Harga

Adapun harga mesin cuci Panasonic NA-W86BBZ terbaru yakni Rp 1.690.000.

Review terkait: Review Mesin Cuci Panasonic NA-W78BCV1 7,5 Kg 2 Tabung